Perasaan cemas pada saat akan tampil di atas panggung atau lebih dikenal dengan demam panggung, sering kali menghinggapi semua kalangan. Bagi pemula maupun orang yang sudah profesionalpun tidak dipungkiri kerap merasakan demam panggung. Biasanya gejala dari demam panggung ditandai dengan perasaan khawatir yang berlebihan, jantung deg-degan, hingga seluruh badan gemetar. Oleh sebab itu saat anda …